PERTANYAAN:
Assalamualaikum. Mohon pencerahannya Ustadz. Mana yg lebih utama Doa seorang Ibu atau Istri? Terimakasih sebelumnya ustadz (+62 813-3434-xxxx)
JAWABAN
Wa’alaikumussalam wa Rahmatullah wa Barakatuh
Doa ibu dan ayah, itu yang tertera dalam sunnah,
عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ قَالَ
قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ ثَلَاثُ دَعَوَاتٍ مُسْتَجَابَاتٌ لَا شَكَّ فِيهِنَّ دَعْوَةُ الْمَظْلُومِ وَدَعْوَةُ الْمُسَافِرِ وَدَعْوَةُ الْوَالِدِ عَلَى وَلَدِهِ
Dari Abu Hurairah ia berkata; Rasulullah ﷺ bersabda, “Ada tiga macam doa yang akan dikabulkan yang tidak ada keraguan padanya; doa orang yang terzalimi, doa musafir, dan doa orang tua atas anaknya.
(HR. At Tirmidzi no. 1905, At Tirmidzi menyatakan: hasan)
Secara khusus doa ibu sebagaimana kisah Juraij, dalam hadits Shahih Muslim.
Ada pun doa istri, statusnya sama dengan doa sesama muslim lainnya. Sedangkan meme yang tersebar bahwa doa istri lebih mustajab dibanding doa ibu tidaklah tidak memiliki dasar dan hujjah.. Wallahu A’lam
Wallahu A’lam
Farid Nu’man Hasan
Related
News
Berita
News Flash
Blog
Technology
Sports
Sport
Football
Tips
Finance
Berita Terkini
Berita Terbaru
Berita Kekinian
News
Berita Terkini
Olahraga
Pasang Internet Myrepublic
Jasa Import China
Jasa Import Door to Door
Download Film
Comments are closed, but trackbacks and pingbacks are open.